Kepengurusan BEM Periode 2018-2020 Resmi Dilantik Oleh Ketua STTM Cileungsi

muhammadiyahcileungsi.org – Sabtu,22 Desember 2018 Pengurus Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) STTM Cileungsi Periode 2018-2020 Resmi dilantik oleh Bapak.Ir.Firmansyah Azharul, MT Ketua Sekolah Tinggi Teknologi Muhammadiyah Cileungsi, kegiatan dilaksanakan di Aulan Perpustakaan STTM Cileungsi, acara ini dihadiri juga oleh Para Wakil Ketua, Kaprodi dan Ketua Lembaga di STTM Cileungsi.

Setelah acara pelantikan acara dilanjutkan dengan Presentasi Program Pengurus BEM STTM Cileungsi dan diakhiri dengan simbolis penyerahan kepengurusan BEM yang lama kepada BEM yang baru. Yaitu Oleh Saudara Anak Kuriawan kepada Ketua BEM terpilih saudara Ilyana Mursyid. Dalam amanatnya Ketua STTM Cileungsi mengharapkan agar BEM STTM Cileungsi tampil menjadi organisasi yang memiliki peranan dan kontribusi terhadap masyarakat, beliau juga berpesan agara menjadikan BEM sebagai tempat menempa diri menjadi Pemimpin Muslim masa depan.

 

Loading

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *