PCM Lemah Abang Kirim Tim Untuk Magang Program Keuangan di PCM Cileungsi

muhammadiyahcileungsi.org – Pimpinan Cabang Muhammadiyah Cileungsi mendapatkan peserta magang dari PCM Lemah Abang, kegiatan ini berlangsung selama tiga hari yaitu tangal 13-15 Agustus 2018. Kegiatan magang ini fokus pada pengelolaan keuangan yaitu mempelajari tentang sistem aplikasi yang sudah diterapkan oleh PCM Cileungsi.

Kegiatan magang ini dalam rangka pelaksaan implementasi Sistem Sentralisasi di PCM lemah Abang, penerapan sistem sentralisasi dimulai dari sentralisasi keuangan. Sebanyak 5 peserta mengikuti kegiatan magang ini dengan di fasilitatori oleh Bapak.Mustopa Idris dan Tim Keuangan PCM Cileungsi serta Tim BMT.

 

Loading

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *